Kapolres Karimun Memberi Bantuan Sembako Kepada Pengidap Penyakit Kanker di Kecamatan Meral Kabupaten Karimun

Kapolres Karimun Memberi Bantuan Sembako Kepada Pengidap Penyakit Kanker di Kecamatan Meral Kabupaten Karimun

KEPRIBETTER.COM, Karimun – Kapolres Karimun AKBP Tony Pantano memberikan santunan kepada kepada FI 21 yang berdomisili di Meral Kota, Kecamatan Meral, Kabupaten Karimun, 22/10/2021.

Informasi yang didapatkan, FI sejak SMP menderita penyakit tumor pada payudaranya. awal Oktober 2021 ia telah menjalani operasi di RSUD Muhammad Sani Karimun  saat ini masih dalam pemulihan recovery dan rawat jalan.

Orang tua FI dalam menghidupi kebutuhan keluarganya se hari-hari bekerja di TPA Sememal Pasir Panjang, dengan mencari barang bekas yang maup dijual ke pengepul barang bekas.

Kapolres mengatakan, kegiatan bakti sosial yang setiap hari jumat  merupakan bentuk nyata kepedulian Polres Karimun.

Membangun simpati dan kedekatan sosial Polri kepada warga yang terdampak Covid-19.

Bantuan ini di berikan sebagai bentuk kedekatan Polri bersama masyarakat, terlebih lagi dimasa Covid-19 ini.

Kapolres walaupun nilai bantuannya tidak besar namun dia berharap ini setidaknya sangat bermanfaat untuk yang menerimanya.

Adek FI, dapat sembuh total selesai menjalani operasi ini, dengan tetap menjalankan anjuran dokter.

Tidak lupa Kapolres Karimun kembali menyebutkan kepada seluruh masyarakat di Bumi Berazam tidak melupakan prokes 5M terkait dengan Covid-19 yang menjadi permasalahan kesehatan.

Selain disipilin prokes, kami juga mengimbau untuk segera melalui masyarakat angar tetap uaspada.

Penulis (N.LBS).

Pemerintah Provinsi Kepri